"Kenapa tidak berubah?
Jawabnya karena mereka tidak mau berubah.
Kenapa tidak mau berubah?
Jawabnya karena mereka tidak tahu bahwa mereka harus berubah. Bahkan kalau mereka tahu mereka harus berubah, mereka tidak tahu bagaimana caranya harus berubah. Sebab mereka terbiasa hidup pasrah. Hidup tanpa rasa berdaya dalam keluh kesah. Dan cara hidup seperti itu yang terus diwariskan turun temurun. "
Dikutib dari: Buku Ketika Cinta Bertasbih, Hal.397, Karya: Habiburrahman El Shirazy.
Subhanallah... semoga saya tidak termasuk orang yang hidup pasrah itu, Amien.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar